Aksi Brutal Begal Kembali Terjadi, Ojol di Cileungsi Bogor Jadi Korban, Helm Dibacok dan Sepeda Motor Digondol

Aksi Brutal Begal Kembali Terjadi, Ojol di Cileungsi Bogor Jadi Korban, Helm Dibacok dan Sepeda Motor Digondol

Dua begal bersenjatakan celurit merampas motor milik seorang pengemudi ojol di Bogor. Pelaku menyerang korban dan menyabetkan celurit ke arah helmnya. Korban mengalami luka, sementara motornya dibawa kabur oleh pelaku. Polisi berhasil menangkap kedua pelaku dan mengamankan barang bukti berupa dua motor dan dua ponsel. Saat ini, para pelaku ditahan di Polsek Cileungsi untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.