Aksi Massa Menggema di Gedung DPR Menentang Revisi Kontroversial RUU Penyiaran

Jurnalis dan pekerja media berunjuk rasa di DPR menolak Revisi Undang-Undang (RUU) Penyiaran. Mereka menilai revisi ini akan mempermudah korupsi. Sementara itu, DPR menegaskan tidak berniat mengecilkan peran pers dan masih membuka ruang untuk masukan masyarakat.