Arteri Lumajang Terputus Akibat Terjangan Banjir Lahar Dingin Semeru

Banjir lahar dingin Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, memutuskan tiga jembatan: * Jembatan Gondosuro di Kecamatan Pasirian * Jembatan Tegir di Desa Tegir, Pasirian * Jembatan Kloposawit di Desa Kloposawit, Candipuro Jembatan Tegir dan Kloposawit berada di DAS yang berbeda dan menghubungkan desa-desa ke arah Malang dan Lumajang. Banjir terjadi setelah hujan deras mengguyur kawasan Semeru sejak sore hingga dini hari.