Keterlambatan Bus TransJakarta Akibat Perbaikan Jalan di Halim

Beberapa rute TransJakarta yang menuju ke PGC mengalami keterlambatan karena kemacetan di sekitar Cawang Sentral. Kemacetan disebabkan oleh proyek perbaikan jalan di sekitar underpass Halim Baru. Rute yang terdampak keterlambatan antara lain: * Koridor 7: Kampung Rambutan-Kampung Melayu * Koridor 9: Pluit-Pinang Ranti * Koridor 10: PGC2-Tanjung Priok * Rute 5C: Cililitan-Juanda * Rute 5D: PGC1-Ancol * Rute 7D: TMII-Tegal Parang * Rute 7P: Pondok Kelapa-BKN * Rute 9A: Cililitan-Kali Bogor * Rute 9C: Pinang Ranti-Bundaran Senayan * Rute D11: Terminal Depok-BKN TransJakarta meminta maaf atas ketidaknyamanan yang terjadi.