Lawrence Wong Tunjuk Eks Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong sebagai Menteri Senior di Kabinetnya

Lawrence Wong Tunjuk Eks Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong sebagai Menteri Senior di Kabinetnya

Lee Hsien Loong telah resmi dilantik sebagai Menteri Senior Singapura setelah mengundurkan diri sebagai Perdana Menteri. Bersama dengan Teo Chee Hean, mereka akan menjabat sebagai Menteri Senior di Kantor Perdana Menteri. Pelantikan berlangsung di Istana Singapura dan dihadiri oleh Presiden dan jajaran kabinet baru.