Pangsa Pasar Lapangan Kerja yang Diproyeksikan Booming Sepanjang 2024

Pangsa Pasar Lapangan Kerja yang Diproyeksikan Booming Sepanjang 2024

BPS melaporkan 5 bidang usaha dengan penyerapan tenaga kerja terbesar dari Maret 2023 hingga Februari 2024: 1. Akomodasi dan Makan Minum (960.000 pekerja) 2. Perdagangan (850.000 pekerja) 3. Administrasi Pemerintah (760.000 pekerja) 4. Pendidikan (520.000 pekerja) 5. Aktivitas Profesional dan Perusahaan (150.000 pekerja) Dari 214 juta penduduk usia kerja, sebanyak 142,18 juta orang telah terserap di pasar kerja. Namun, masih terdapat 7,2 juta pengangguran, jumlah terendah sejak Februari 2020.