Partai PKB: Open terhadap Cawagub Pendamping Anies dari Luar Kader

Partai PKB: Open terhadap Cawagub Pendamping Anies dari Luar Kader

PKB terbuka dengan cawagub pendamping Anies Baswedan selain Sohibul Iman dari PKS. Figur yang dipilih harus bisa meningkatkan peluang kemenangan Anies. PKB berharap PKS mau berunding untuk menyepakati calon cawagub pengganti Sohibul. Hal ini bertujuan memperluas koalisi, termasuk kemungkinan menggaet PDIP.