Paus Fransiskus, Pembela yang Tak Gentar bagi yang Lemah dan yang Terpinggirkan

Paus Fransiskus, Pembela yang Tak Gentar bagi yang Lemah dan yang Terpinggirkan

Paus Fransiskus akan berkunjung ke Asia Pasifik, termasuk Indonesia, dari 3-6 September. Paus Fransiskus adalah Paus kelahiran Argentina yang pertama menjadi pemimpin Gereja Katolik pada tahun 2013. Dia dikenal karena kerendahan hati dan kepeduliannya terhadap orang miskin. Sebelum menjadi Paus, ia menjabat sebagai Uskup Agung Buenos Aires dan membantu melindungi warga sipil selama masa "Perang Kotor" di Argentina. Ia juga dituduh terlibat dalam penghilangan pendeta Jesuit, namun gugatan terhadapnya dibatalkan.