Skandal Panama Papers Menyeret 27 Individu ke Pengadilan

Skandal Panama Papers Menyeret 27 Individu ke Pengadilan

27 orang, termasuk pendiri firma hukum Mossack Fonseca, diadili di Panama atas pencucian uang dan penggelapan pajak. Dokumen Panama Papers yang dibocorkan pada 2016 mengungkap praktik tokoh-tokoh kaya menyembunyikan aset di perusahaan luar negeri untuk menghindari pajak. Panama telah memberlakukan undang-undang baru untuk mencegah penggelapan pajak, yang memungkinkan kejahatan ini dihukum sejak 2019. Beberapa tokoh yang diungkap dalam Panama Papers termasuk perdana menteri, selebriti, dan politisi, beberapa diantaranya telah mengundurkan diri atau didiskualifikasi.