Tabrakan Beruntun Tiga Kendaraan Sebabkan Kemacetan Parah di Tol Japek Km 14

Tabrakan Beruntun Tiga Kendaraan Sebabkan Kemacetan Parah di Tol Japek Km 14

Terjadi kecelakaan beruntun yang melibatkan 3 kendaraan di Tol Japek Km 14 arah Bekasi Timur, Selasa (27/8/2024). Akibatnya, lalu lintas di sekitar lokasi mengalami kemacetan mulai dari Km 15 menuju Km 14. Petugas sedang menangani kecelakaan tersebut.